AUD/USD Temukan Support Dekat 0,6830, Berubah Datar Di Atas 0,6850


  • AUD/USD naik setelah data IMP optimis dari Tiongkok selama sesi Asia.
  • Indeks Dolar AS bertahan di dekat 97,70 menjelang acara penting.
  • Wall Street tampak akan membuka hari di wilayah positif.

Pasangan AUD/USD memperoleh daya tarik selama sesi Asia di balik rilis data IMP optimis dari Tiongkok. Namun, setelah naik ke tertinggi harian 0,6886, pasangan ini turun hingga 0,6833 tertekan oleh penguatan berbasis luas USD. Namun demikian, AUD/USD memangkas penurunannya dan terakhir diperdagangkan datar hari ini dekat 0,6860.

AUD memanfaatkan data Tiongkok, komentar RBA

Pada hari Selasa, IMP Manufaktur NBS di Tiongkok di 50,9 pada bulan Juni, mengungkapkan bahwa aktivitas ekonomi di sektor manufaktur berkembang pada kecepatan yang lebih kuat daripada di bulan Mei. Selain itu, IMP Non-Manufaktur naik ke 54,4 dari 53,6 di bulan Mei.

Sementara itu, Deputi Gubernur Reserve Bank of Australia (RBA) Guy Debelle menegaskan bahwa tidak perlu suku bunga negatif dan memberikan dorongan kepada AUD. "Pemerintah telah menyediakan banyak stimulus fiskal," tambah Debelle.

Selama jam-jam perdagangan Eropa, tekanan jual di sekitar mata uang utama Eropa menggenjot permintaan greenback. Dengan Indeks Dolar AS naik ke level tertinggi sejak minggu pertama Juni di 97,78, AUD/USD menjauh dari tertinggi.

Di hari ke depan, kesaksian Ketua FOMC Jerome Powell dan Menteri Keuangan Steven Mnuchin di depan Komite Jasa Keuangan DPR AS akan diawasi dengan ketat oleh para pelaku pasar. Selain itu, Indeks Keyakinan Konsumen Conference Board dan data IMP Chicago ISM akan dicermati untuk mencari dorongan baru.

Level-level teknis yang harus diperhatikan

AUD/USD

Tinjauan
Harga terakhir hari ini 0.6851
Perubahan harian hari ini -14 pips
Perubahan harian hari ini % -0.20
Pembukaan harian hari ini 0.6865
 
Tren
SMA 20 Harian 0.6906
SMA 50 Harian 0.6664
SMA 100 Harian 0.6504
SMA 200 Harian 0.6668
 
Level
Tinggi Harian Sebelumnya 0.6911
Rendah Harian Sebelumnya 0.6841
Tinggi Mingguan Sebelumnya 0.6975
Rendah Mingguan Sebelumnya 0.6811
Tinggi Bulanan Sebelumnya 0.6683
Rendah Bulanan Sebelumnya 0.6372
Fibonacci Harian 38,2% 0.6884
Fibonacci Harian 61,8% 0.6867
Pivot Point Harian S1 0.6834
Pivot Point Harian S2 0.6802
Pivot Point Harian S3 0.6764
Pivot Point Harian R1 0.6904
Pivot Point Harian R2 0.6942
Pivot Point Harian R3 0.6974

 

 

Bagikan: Pasokan berita

Informasi mengenai halaman-halaman ini berisi pernyataan berwawasan untuk masa mendatang yang melibatkan risiko dan ketidakpastian. Pasar dan instrumen yang diprofilkan di halaman ini hanya untuk tujuan informasi dan tidak boleh dianggap sebagai rekomendasi untuk membeli atau menjual sekuritas. Anda harus melakukan riset secara menyeluruh sebelum membuat keputusan investasi apa pun. FXStreet tidak menjamin bahwa informasi ini bebas dari kesalahan, galat, atau salah saji material. Juga tidak menjamin bahwa informasi ini bersifat tepat waktu. Berinvestasi di Forex melibatkan banyak risiko, termasuk kehilangan semua atau sebagian dari investasi Anda, dan juga tekanan emosional. Semua risiko, kerugian dan biaya yang terkait dengan investasi, termasuk kerugian total pokok, merupakan tanggung jawab Anda.

Ikuti kami di Telegram

Dapatkan pembaruan semua berita

Gabung Telegram

Berita Terkini


Berita Terkini

Pilihan Editor

Harga Emas Stabil saat Inflasi PDB Kuartal Pertama AS yang Tinggi Merusak Harapan Penurunan Suku Bunga The Fed

Harga Emas Stabil saat Inflasi PDB Kuartal Pertama AS yang Tinggi Merusak Harapan Penurunan Suku Bunga The Fed

Harga Emas (XAU/USD) bertahan di atas support penting $2.300 di awal sesi New York Kamis ini. Dolar AS dan imbal hasil obligasi menguat setelah Biro Analisis Ekonomi Amerika Serikat melaporkan kenaikan signifikan dalam Indeks Harga Produk Domestik Bruto (PDB) kuartal pertama ke 3,1% dari sebelumnya 1,7%.

Berita Emas Lainnya

Forex Hari Ini: Dolar Sekarang Mengamati PCE

Forex Hari Ini: Dolar Sekarang Mengamati PCE

Kelanjutan dari bias penurunan ini merugikan Greenback dan mendorong Indeks USD (DXY) turun ke posisi terendah beberapa hari setelah pembacaan PDB yang mengecewakan dan inflasi yang lebih tinggi, semuanya sebelum rilis data PCE pada hari Jumat.

Berita Lainnya

Prakiraan EUR/USD: Target Berikutnya Muncul di SMA 200 Hari

Prakiraan EUR/USD: Target Berikutnya Muncul di SMA 200 Hari

Momentum penurunan Dolar AS (USD) yang baru mendorong reaksi yang layak dalam EUR/USD pada hari Kamis, melanjutkan pemulihan baru-baru ini ke area 1,0740, atau puncak dua minggu.

Analisa EUR/USD Lainnya

Deteksi level utama dengan Indikator Pertemuan Teknikal

Deteksi level utama dengan Indikator Pertemuan Teknikal

Tingkatkan titik entri dan exit Anda juga dengan Indikator Pertemuan Teknikal. Alat ini mendeteksi pertemuan beberapa indikator teknis seperti moving average, Fibonacci atau Pivot Points dan menyoroti indikator tesebut untuk digunakan sebagai dasar berbagai strategi.

Indikator Pertemuan Teknikal

Ikuti pasar dengan Grafik Interaktif FXStreet

Ikuti pasar dengan Grafik Interaktif FXStreet

Jadilah trader yang cerdas dan gunakan grafik interaktif kami yang memiliki lebih dari 1500 aset, suku bunga antar bank, dan data historis yang luas. Ini merupakan alat profesional online wajib yang menawarkan Anda platform waktu riil yang dapat disesuaikan dan gratis.

Informasi Lebih Lanjut

MATA UANG UTAMA

INDIKATOR EKONOMI

ANALISA